Pengaruh Media Poster terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas IV pada Materi Indonesiaku Kaya Budaya
DOI:
https://doi.org/10.54371/jiepp.v4i3.541Keywords:
Pengaruh, Media, Poster, Hasil Belajar, BudayaAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh media poster terhadap hasil belajar siswa pada materi "Indonesia Kaya Budaya" di kelas IV SD Negeri 106843 Jaharun B. Metode penelitian yang digunakan adalah quasi-experimental design dengan pendekatan kuantitatif. Populasi penelitian mencakup seluruh siswa kelas IV di sekolah tersebut, dengan sampel yang diambil menggunakan teknik non-randomized sampling. Peneliti membagi kelas IV menjadi dua kelompok: kelas eksperimen dengan 30 siswa yang menggunakan media poster dan kelas kontrol dengan 30 siswa yang belajar secara konvensional. Data dikumpulkan melalui tes pilihan ganda dan dianalisis menggunakan uji-t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata hasil belajar siswa yang diajar menggunakan media poster (80,09) lebih tinggi dibandingkan dengan kelas kontrol (66,06), dengan peningkatan hasil belajar sebesar 15,15%. Uji-t menunjukkan thitung > ttabel, yang berarti Ho ditolak dan Ha diterima, sehingga terdapat pengaruh signifikan penggunaan media poster terhadap hasil belajar siswa pada materi "Indonesia Kaya Budaya".
Downloads
References
Arifin, A., Ma’ruf, F., & Yasin, I. (2020). Efektivitas Belajar Al-Qur’an Dengan menggunakan Aplikasi Hijaiyah Berbasis Budaya Lokal “Nggahi Mbojo” (Bahasa Bima) Pada Lansia di Kabupaten Dompu. Ainara Journal (Jurnal Penelitian Dan PKM Bidang Ilmu Pendidikan), 1(1), 24–30. https://doi.org/10.54371/ainj.v1i1.10
Azhari, N. A. (2024). Penerapan Model Pembelajaran Flipped Classroom untuk Meningkatkan Hasil Belajar dan Kepercayaan Diri Siswa. JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 7(3), 2288-2292. https://doi.org/10.54371/jiip.v7i3.3580
Batitusta, F. O. ., & Hardinata, V. . (2024). Pengaruh Implementasi Media Permainan Edukasi Educaplay Berbasis Gadget terhadap Hasil Belajar Menulis Esai. JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 7(3), 2685-2690. https://doi.org/10.54371/jiip.v7i3.3788
Farikhatin, N., Eka Subekti, E., & Hanum, A. (2024). Pengaruh Model Pembelajaran Project Based Learning dengan Media Diorama terhadap Hasil Belajar Peserta Didik. Jurnal Inovasi, Evaluasi Dan Pengembangan Pembelajaran (JIEPP), 4(1), 9–15. https://doi.org/10.54371/jiepp.v4i1.365
Fariska, F. D., & Pratikno, A. S. (2024). Analisis Gaya Belajar Peserta Didik Berprestasi dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia di Kelas V. Jurnal Inovasi, Evaluasi Dan Pengembangan Pembelajaran (JIEPP), 4(2), 230–237. https://doi.org/10.54371/jiepp.v4i2.479
Febrianti R. Hasan, SarsonW. DjPomaloto, Hamzah BUno,“PengaruhPendekatan Realistic Mathematic Education (RME) Terhadap Hasil Belajar Matematika Di tinjau Dari Motivasi Belajar,Junal Jambura Pendidikan Matematika,Vol. 1, No. 1,(Maret2020).h.15.
Febriyanti, N. (2021). Implementasi Konsep Pendidikan menurut Ki Hajar Dewantara. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(1), 1631–1638
M.Yusuf Setia Wardana, Arina Zulfa Fitriyani.“Implementasi Model Pembelajaran RME Dengan Media Pizza Pecahan Terhadap Hasil Belajar Kognitif Matematika Siswa”, JurnalI lmiah Pendidikan Dasar, Vol9, No.1, (2019). h.71.
Ma’ruf, F. (2021). Pengembangan Game Edukasi Berbasis Flash Sebagai Sarana Belajar Siswa PAUD. Ainara Journal (Jurnal Penelitian Dan PKM Bidang Ilmu Pendidikan), 2(3), 143–147. https://doi.org/10.54371/ainj.v2i3.68
Naibaho, A. S., & Wahyuni, L. . (2024). A Pembelajaran Teks Persuasi dengan Pendekatan Multimodal Berbasis Poster untuk Meningkatkan Kreativitas Siswa Kelas XI. JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 7(4), 3587-3597. https://doi.org/10.54371/jiip.v7i4.3953
Nikasari, D., Purwati, P. D., & Trimurtini, T. (2024). Pengembangan Media Vocabulary Digital Berbasis PBL untuk Meningkatkan Kemampuan Penguasaan Kosakata pada Teks Deskripsi. Jurnal Inovasi, Evaluasi Dan Pengembangan Pembelajaran (JIEPP), 4(1), 16–23. https://doi.org/10.54371/jiepp.v4i1.400
Nurhasanah, E. (2021). Pengaruh Media Pembelajaran Berbasis Flashcard Huruf Hijaiyah terhadap Hasil Belajar Iqro pada Santri The Gold Generation. Jurnal Inovasi, Evaluasi Dan Pengembangan Pembelajaran (JIEPP), 1(2), 60–68. https://doi.org/10.54371/jiepp.v1i2.106
Rahayu, T. ., Kartikowati, S. ., & Riadi, R. M. . (2024). Pengaruh Minat Belajar dan Perilaku Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Ekonomi Di SMAN 3 Tanah Putih. JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 7(1), 683-690. https://doi.org/10.54371/jiip.v7i1.3193
Sari, U. N. I., & Reffiane, F. (2024). Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Hasil Belajar IPAS Kelas V. Jurnal Inovasi, Evaluasi Dan Pengembangan Pembelajaran (JIEPP), 4(2), 245–250. https://doi.org/10.54371/jiepp.v4i2.498
Syarifah, D. H., Zuhri, M. S., & Poncowati, L. (2024). Peningkatan Hasil Belajar PPKn melalui Model Talking Stick berbantuan Media Papan Comprehension. Jurnal Inovasi, Evaluasi Dan Pengembangan Pembelajaran (JIEPP), 4(1), 98–104. https://doi.org/10.54371/jiepp.v4i1.371
Wardani, H. ., Herianto, E. ., & Istiningsih, S. . (2024). Penerapan Pendekatan Sains Teknologi Masyarakat untuk Meningkatkan Hasil Belajar Sains Siswa Kelas VII SDN 2 Banyumulek Kecamatan Kediri Tahun Pelajaran 2023/2024. JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 7(3), 2997-3005. https://doi.org/10.54371/jiip.v7i3.4162
Wardani, N. W., Kusumaningsih, W., & Kusniati, S. (2024). Analisis Penggunaan Media Pembelajaran terhadap Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Inovasi, Evaluasi Dan Pengembangan Pembelajaran (JIEPP), 4(1), 134–140. https://doi.org/10.54371/jiepp.v4i1.389
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Deswita Sirait, Ahmad Landong, Insa Gultom, Kharisma Yulia Hatasuhut

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.